Parodi Pasangan Robot Pose 'Follow Me' di Instagram Bikin Netizen Ngakak - Reservasi Travel Blog

Parodi Pasangan Robot Pose ‘Follow Me’ di Instagram Bikin Netizen Ngakak

Travel Photography183
Parodi Pasangan Robot Pose ‘Follow Me’ di Instagram Bikin Netizen Ngakak

Travel Blog Reservasi – Tema foto traveling pasangan ‘follow me’ memang long lasting. Terbukti pose follow me sudah menjadi trade mark pasangan yang traveling keliling dunia atau pun keliling Indonesia. Tak mau ketinggalan sepasang robot pun melakukan parodi follow me di sebuah halaman instagram. Tak pelak foto-foto pasangan robot ini membuat netizen terhibur.

Miniatur robot ini merupakan milih Dan Tanenbaum yang gemar traveling ke berbagai tempat wisata. Tak seperti pasangan lainnya yang menggandeng tangan suaminya, Dan malah membuat sejumlah foto-foto unik dengan menggunakan robot-robotnya.

Baca juga Foto Lucu Pasangan Traveler Kocak Yang Anti Mainstream

Robot Pose 'Follow Me'  ]Robot Pose 'Follow Me'

Robot Pose 'Follow Me'

Robot Pose 'Follow Me'

Sumber: Instagram

Kemanapun tujuan liburanmu, cari tiket pesawat dan reservasi hotel hanya di Reservasi.com. Download aplikasi Reservasi di Andorid dan iPhone untuk mendapatkan diskon khusus dan harga ekslusif.

Reservasi.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *