Sushi Anti Mainstream dengan Bentuk Donat - Reservasi Travel Blog

Sushi Anti Mainstream dengan Bentuk Donat

Travel Photography281
Sushi Anti Mainstream dengan Bentuk Donat

Travel Blog Reservasi – Ide kreatif seorang vegetarian ini ternyata mampu mengundang minat pengguna instagram. Sam seorang food creative mengunggah donat sushi yang cantik ini ke akun instagramnya. Sambutan 142 ribu followernya tentu saja beragam. Hampir semuanya terkejut dan kagum dengan kreatifitas Sam dalam mengolah makanan menjadi kreasi yang menakjubkan.

Ternyata kreasi unik Sam bukan hanya sampai donat sushi ini. Sam juga pernah membuat galaksi donat yang kesemuanya merupakan bahan makanan.

Baca Juga:  Gadis ini keliling dunia dan mendokumentasikan semua kuliner lucu yang ditemuinya. 

Cara Sam membut donat sushi ini ternyata cukup sederhana meskipun tidak mudah juga. Ia membuat cetakan donat kemudian mengolesinya dengan minyak kelapa. Setelah diolesi dengan minyak kelapa kemudian ia memulai kreasi sushinya dengan cetakan berbentuk donat tersebut.

Hasilnya seperti yang kamu lihat sendiri. Mengagumkan bukan? Jadi sayang deh mau makan hasil kreasi yang bagus ini. Beberapa bahan yang digunakan sama seperti bahan sushi lainnya, hanya saja untuk menambahkan tampilan yang menarik Sam juga memodifikasi dengan menambah unsur warna lain dengan menggunakan buah-buahan seperti alpukat.

Sam mengungkapkan bahwa jika kalian berminat membuat donat yang seperti ini, kalian bisa menggunakan bahan apapun juga. “The limit is your imagination” tutur Sam.

Lihat saja bentuk-bentuk donat hasil kreasi Sam di bawah ini.

sushi-donut-sobeautifullyraw-13

sushi-donut-sobeautifullyraw-14

sushi-donut-sobeautifullyraw-12

sushi-donut-sobeautifullyraw-15

Sumber: Instagram

Kemanapun tujuan liburanmu, cari tiket pesawat dan reservasi hotel hanya di Reservasi.com. Download aplikasi Reservasi di Andorid dan iPhone untuk mendapatkan diskon khusus dan harga ekslusif.

Reservasi.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *